Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

28 Juli 2017

MAKALAH KIMIA INDUSTRI PEMBUATAN DETERGEN



Reaksi sulfatasi ialah reaksi pemasukan gugus –OSO3H ke dalam suatu senyawa, sedangkan sulfonasi adalah reaksi pemasukan gugus -SO3H ke dalam suatu senyawa. Proses ini banyak dilakukan atau dikenakan terhadap senyawa-senyawa organic. Jadi proses sulfatasi hampir sama dengan proses sulfonasi hanya beda pada gugus yang dimasukkan,kedua proses tersebut dapat terjadi bersama-sama untuk suatu kondisi tertentu,tergantung senyawa yang diproses.
Umumnya proses ini dikenakan terhadap gliserida-gliserida asam lemak jenuh atau tidak jenuh yang mengandung gugus OH karena hasilnya lebih mahal atau bermanfaat.
Senyawa-senyawa yang dapat dikenakan proses sulfatasi atau sulfonasi antara lain hidro karbon ikatan tidak jenuh, pulp terutama ligninnya, minyak tumbuh-tumbuhan atau hewani terutama minyak ikan.
   Hasil proses sulfatasi/sulfonasi tidak langsung dapat dimanfaatkan untuk proses lain atau dipasarkan, agar memenuhi standar kebutuhan maka harus dilakukan pengolahan seperti pemisahan dan pemurnian. Salah satu pemanfaatan proses sulfonasi di dalam industri dapat ditemui dalam industri pembuatan deterjen.


Link Download Makalah kimia industri pembuatan detergen

0 komentar:

Posting Komentar